Info musik menarik buat kamu yang berada di Surabaya dan sekitarnya karena Lomba Paduan Suara Universitas Airlangga 2016 (Tingkat Nasional) akan segera digelar di Kota Surabaya.
Ajang kompetisi ini diadakan dengan tujuan menjadi sarana pengembangan kreativitas dalam seni berpaduan suara dan menjadi ajang kompetisi sekaligus silaturahmi antar Paduan Suara di Indonesia.
Acara yang diselenggarakan oleh Unit Kegiatan Mahasiswa Paduan Suara UNAIR ini akan diadakan pada hari Sabtu, tanggal 7 Mei 2016 (Grand Prix), bertempat di Lobby Kantor Manajemen, Kampus C, Universitas Airlangga, Surabaya.
Berikut rundown acaranya:
- Chamber Choir
Tanggal : 5 Mei 2016
Tempat : Aula ABC, FEB, Kampus B, Universitas Airlangga, Surabaya
Waktu : 09.15 - Musica Contemporanea
Tanggal : 5 Mei 2016
Tempat : Aula ABC, FEB, Kampus B, Universitas Airlangga, Surabaya
Waktu : 12.15 - Historical Programme
Tanggal : 5 Mei 2016
Tempat : Aula ABC, FEB, Kampus B, Universitas Airlangga, Surabaya
Waktu : 18.00 - Musica Religiosa
Tanggal : 6 Mei 2016
Tempat : Aula ABC, FEB, Kampus B, Universitas Airlangga, Surabaya
Waktu : 09.15 - Folklore
Tanggal : 6 Mei 2016
Tempat : Aula ABC, FEB, Kampus B, Universitas Airlangga, Surabaya
Waktu : 14.45
Tiket:
1 Kategori : Rp.40.000,- / Kategori
5 Kategori : Rp.175.000,-
Harga Tiket Grand Prix:
Rp.60.000,-
Informasi:
Dony : 0822 3487 6337 (sms only)
Line ID : donyyulianto6
Sumber:
www.eventsurabaya.net/